Jumiso
🇰🇷
Jumiso - salsabila539 review for Waterfull Hyaluronic Sunscreen SPF50+ PA++++
Sunscreen
4.0
(204)
salsabila539
Seca/Resistente
|
Waterfull Hyaluronic Sunscreen SPF50+ PA++++
Tekstur dari sunscreen ini krim kental tapi mudah di blend dan terasa ringan saat diaplikasikan pada wajah. Aromanya sendiri minim jadi tidak menganggu. Lalu aku suka dengan kelembapan yang diberikan sunscreen ini karena saat aku coba tidak menggunakan pelembabpun dengan hanya memakai sunscreen ini wajahku tetep lembab.
Saat baru diaplikasikan pada wajah ada whitecast tapi setelah sunscreen ini meresap whitecastnya hilang atau transparan
16
0
0 Comentario
Eventos por Tiempo Limitado