37 Total Kandungan
Distribusi bahan berdasarkan Peringkat EWG
Keamanan kandungan produk
Kecocokan Kandungan
Jumlah bahan baik dan buruk untuk setiap jenis kulit
Berminyak
2 Baik
0 Buruk
Kering
4 Baik
0 Buruk
Sensitif
1 Baik
1 Buruk
Mengatasi masalah ini
Atribut Produk
Peringkat & Ulasan
4.8
4 Ulasan
Distribusi Peringkat
1
2
3
4
5
Atribut Produk
4 Ulasan
littleblackdaisies
Kering/Tidak Sensitif
|
Watermelon Bright – Whitening Night Cream
Pelembap yang diformulasikan untuk kulit normal dan kering ini diperkaya dengan kandungan Watermelon extract, Licorice, Glutathione, Niacinamide, Arbutin, dan Vitamin E, dan Citric Acid untuk mencerahkan kulit, melembapkan, dan menjaga elastisitas ku...
Kemasannya kurang besar hehe, berharap ada ukuran yang 50gr juga biar awet.
1
0
ceritaoryza
Kering/Sensitif
|
Watermelon Bright – Whitening Night Cream
Meskipun agak kental namun cepat meresap tanpa rasa greasy. Tidak ada reaksi negatif di kulit sensitif saya. Setelah memakainya kulit terasa segar, lembap dan lembut. Kalau dipakai malam, paginya kulit terasa lebih kenyal dan tidak kucel walaupun bel...
Untuk bekas jerawat kehitaman (PIH) yang baru, dalam waktu sekitar 2 minggu nampak cepat pudar, sedangkan PIH lama belum terlihat progresnya.
0
0
datperi
Kering/Tidak Sensitif
|
Watermelon Bright – Whitening Night Cream
— Omniskin Watermelon Bright 🍉 🍉 Knowledge product Watermelon Bright Whitening Night Cream akan mewujudkan impianmu karena produk ini berfokus mencerahkan wajah, menutrisi kulit dan meremajakan kulit dengan kandungan watermelon. Selain itu, Water...
Efeknya masih slowly sih menurut ku
0
0
anandadppl
Kering/Tidak Sensitif
|
Watermelon Bright – Whitening Night Cream
Produk lokal @omniskinofficial yang aku punya nih tuh Watermelon Bright Whitening Night Cream so yukkk mari kita bahas Packing: Lihat kemasannya pasti terlalu gemay banget berwarna pink soft. Ukurannya juga gak terlalu besar 15gr Tektur: Memiliki ...
Gak ada yang buruk dari produk ini okeeee
0
0