L'Oreal Paris - BelyndaVio98 review for 1.0% Glycolic Acid Instant Glowing Face Serum
Serums
4.6
(39)
BelyndaVio98
Berminyak/Tidak Sensitif
|
1.0% Glycolic Acid Instant Glowing Face Serum
1.0% kandungan Glycolic Acid yang mengklaim dalam pemakaian 4 minggu (-57%) mencerahkan noda bintik hitam so awaited 4 weeks. Packaging dari kaca dan lumayan berat. Texture lebih cair dan mudah meresap dikulit dengan warna putih susu. Mengandung aroma/parfume, tapi tidak terlalu mengganggu. Pemakaian ke2 tidak ada reaksi cekat cekit, yang aku suka serum ini selalu menghidrasi kulit aku yang cenderung kering.
wanginya biasanya bikin eneg
9
0
0 Komentar
Acara Terbatas Waktu