Pinkflash
๐ฐ๐ท
Pinkflash - Teta03 review for Multi Face Palette #03 Caramel Toffee
Eye Palettes
4.3
(3)
Teta03
Kering/Tidak Sensitif
|
Multi Face Palette #03 Caramel Toffee
Semua warnanya pigmented, mulaindari eyeshadow, blush on, contour, dan highlighter nya semua cakep banget. Warnanya cukup tahan lama dan nemel di kulit. Gampang di blend. Warna warnanya kepake banget semuanya dan bisa untuk look natural, korean, ataupun untuk acara penting.
Belum ada hal buruk
6
0
0 Komentar
Acara Terbatas Waktu